June 13, 2023 | BPS Activities
SERUTI adalah survei berbasis rumah tangga yang merupakan integrasi tiga survei yaitu Survei Sosial Ekonomi Nasional (Susenas), Survei Khusus Konsumsi Rumah Tangga Triwulanan (SKKRT), dan Survei Khusus Tabungan dan Investasi Rumah tangga (SKTIR).
Tujuan SERUTI untuk mengetahui perkembangan pola konsumsi masayarakat di triwulan II sebagai lanjutan dari SERUTI triwulan I sebelumnya sehingga respondennya merupakan responden panel.
Materi briefing disampaikan oleh Faisal Lutfi Arief (Ketua Tim Statistik Sosial) terkait penjelasan teknis pelaksanaan, metodologi, penjelasan kuesioner serta diskusi-diskusi.
Di Kabupaten Rembang sendiri, jumlah sampel SERUTI sebanyak 18 Blok Sensus, dengan jadwal pendataan tanggal 11 Juni -15 Juli 2023.
Semoga pelaksanaan SERUTI berjalan lancar, selesai tepat waktu dan menghasilkan data berkualitas.
(Tim Humas)
Related News
Rapat dan Briefing Petugas Seruti Triwulan II Tahun 2024
PENDATAAN SERUTI TRIWULAN II 2023
PENDATAAN SERUTI TRIWULAN II 2024
Survei Ekonomi Rumah Tangga Triwulan (Seruti) Triwulan IV Tahun 2023
Survei Ekonomi Rumah Tangga Triwulan (Seruti) Triwulan III Tahun 2023
Briefing Petugas Survei Pertambangan dan Energi Tahun 2022
BPS-Statistics Indonesia
Badan Pusat Statistik
Kabupaten RembangJl. Pemuda Km. 1
Rembang - Jawa Tengah
Indonesia
59218
Telp/fax. (0295) 691040
Email : bps3317@bps.go.id
About Us