22 Maret 2022 | Kegiatan Statistik Lainnya
Bisa
dikatakan air merupakan kunci sebuah kehidupan. Tanpa adanya air maka tidak
akan ada kehidupan di muka bumi ini. Di Indonesia
yang notabene sebagai negara yang kaya air ternyata tidak bisa terlepas dari permasalahan
ketersediaan air bersih. Ketersediaan air bersih rupanya semakin mahal dan
langka serta terjadi pencemaran lingkungan terutama di kota-kota besar.
Peringatan Hari Air Sedunia ini seharusnya menjadi tonggak kesadaran
kita bahwa kita harus melakukan tindakan nyata untuk menyelamatkan air kita,
yaitu dengan cara mulai hemat air, mengurangi pencemaran, dll.
Selamat Hari Air
Sedunia. Mari, selamatkan air
kita karena setiap tetes air bersih penting bagi kita. Hemat dalam penggunaan
air ya…
(Humas)
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik
Kabupaten RembangJl. Pemuda Km. 1
Rembang - Jawa Tengah
Indonesia
59218
Telp/fax. (0295) 691040
Email : bps3317@bps.go.id
Tentang Kami