10 Mei 2022 | Kegiatan Statistik Lainnya
Tanggal
10 Mei diperingati sebagai Hari Lupus Sedunia. Peringatan ini sekaligus
memberikan semangat dan rasa kepedullian kepada penderita lupus.
Lupus
merupakan salah satu penyakit berbahaya yang enyerang jaringan dan organ tubuh
manusia. Penyakit lupus atau lupus eritematosus adalah penyakit autoimun kronis
yang bisa menyebabkan peradangan di beberapa bagian tubuh, seperti kulit,
sendi, ginjal, hingga otak. Lupus dapat dialami oleh siapa saja, tetapi lebih
sering dialami oleh wanita.
Yuk,
jaga kesehatan dan deteksi dini untuk antisipasi penyakit ini!
(Humas)
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik
Kabupaten RembangJl. Pemuda Km. 1
Rembang - Jawa Tengah
Indonesia
59218
Telp/fax. (0295) 691040
Email : bps3317@bps.go.id
Tentang Kami