29 Mei 2020 | Kegiatan Statistik Lainnya
Jumat tanggal 29
Mei 2020, Kepala BPS Provinsi Jawa
Tengah, Sentot Bangun Widoyono, MA melantik pejabat struktural di
lingkungan BPS Provinsi Jawa Tengah. Hal ini menunjukkan betapa pentingnya
rotasi, mutasi dan promosi sebagai bagian dari upaya untuk terus meningkatkan
kapasitas kelembagaan BPS.
Tata cara
pelantikan pejabat administrator dan pengawas kali ini dilakukan secara online
dengan menggunakan Zoom Meeting. Langkah ini dilakukan sebagai bentuk
kewaspadaan untuk mengantisipasi penyebaran virus corona.
Adapun pejabat
yang dilantik antara lain :
1.
Bob Setiabudi, Ssi, Msi sebagai Kepala Bidang Integrasi
Pengolahan dan Diseminasi Statistik (IPDS) BPS Provinsi Jawa Tengah.
2.
Fachruddin Tri Ubajani, S.Si, M.Si, sebagai Kepala BPS
Kota Semarang
3.
Ratna Setyowati, S.Si, MT, MA sebagai Kepala BPS Kabupaten
Banjarnegara
4.
Kus Haryono, SST,Msi, sebagai Kepala BPS Kabupaten
Kebumen
5.
Dra. Eny Pramudyastuti sebagai Kepala Seksi Neraca
Konsumsi BPS Provinsi Jawa Tengah
6.
Mathius Samuharwadi, SST sebagai Kepala Seksi Analisis
Statsitik Lintas Sektor BPS Provinsi Jawa Tengah
7.
Aidzin, SE, MA, M.Eng sebagai Kepala Seksi Neraca
Produksi BPS Provinsi Jawa Tengah
8.
Yoyok Cahyo Nugroho, SST, M.ec. Dev sebagai Kepala Seksi
Neraca Wilayah dan Analisis BPS Kabupaten Demak
Selamat mengemban
tugas di tempat dan jabatan yang baru. Semoga amanah dan sukses dalam berkarya. (Jq)
Berita Terkait
Pelantikan Pejabat Struktural di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Tengah (Online)
Pelantikan Pejabat Stuktural dan Fungsional Di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Tengah
Pelantikan Pejabat Administrator dan Fungsional, BPS Provinsi Jawa Tengah
Rapat Perdana Pejabat Struktural BPS Provinsi dan Kab/Kota Se-Jawa Tengah
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Stuktural di Lingkungan BPS Provinsi Jateng
Pelantikan Kasubbag Umum dan Fungsional di Lingkungan BPS Provinsi Jawa Tengah
Badan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik
Kabupaten RembangJl. Pemuda Km. 1
Rembang - Jawa Tengah
Indonesia
59218
Telp/fax. (0295) 691040
Email : bps3317@bps.go.id
Tentang Kami